Inilah Penyebab Gagal Sinkron ke Patch V 2.0.7 Dapodik
—
07.28.00
—
Dapodikdas,
Operator
Siapa yang tidak ingin sinkronisasi dapodik berjalan lancar, khususnya operator dikdas tentu hal itu adalah dambaan setiap ops. Aplikasi dapodik yang terbaru adalah versi 207 atau biasa teman-teman tulis v 2.0.7. Seperti halnya aplikasi versi sebelumnya, ternyata v 2.07 ini masih jauh dari kata sempurna.
Yang perlu digaris bawahi adalah, bahwa file patch 2.07 yang sudah anda download, baik dari situs resminya atau dari links download yang lain itu banyak yang mengalami kegagalan saat sikron. Ternyata hal itu berpengaruh juga tentunya pada saat update data perbaikan pada cek Lembar Info PTK 2014.
Yang perlu digaris bawahi adalah, bahwa file patch 2.07 yang sudah anda download, baik dari situs resminya atau dari links download yang lain itu banyak yang mengalami kegagalan saat sikron. Ternyata hal itu berpengaruh juga tentunya pada saat update data perbaikan pada cek Lembar Info PTK 2014.
Inilah Penyebab Gagal Sinkron ke Patch V 2.0.7 Dapodik |
Dan, terkait gagal sinkron tersebut, ternyata versi patch v.2.0.7 yang digunakan untuk update versi aplikasi Dapodikdas 2013 dari ternyata sepertinya operator pusat salah upload patchnya, karena seharusnya yang benar adalah " V. 2.0.7c" dibelakan angka 7 ada huruf c. Untuk itu silahkan download patch v 2.07c melalui link di bawah ini.
Download Patch Dapodik Versi Terbaru | V 2.0.7
Download Patch Dapodik Versi Terbaru | V 2.0.7
atau
Jika sudah anda download, silahkan backup terlebih dahulu data anda, kemudian lakukan syncron InsyaAllah berhasil. Dan sekian info versi dapodik patch teranyar yang dapat saya sampaikan, semoga membantu. Amiin